Thursday, 8 October 2009

Kita Belajar Bahasa Jepang .... Yuk ....

Keterangan Tatabahasa

A. K. Benda は K. Benda です
1. Partikel は menunjukkan bahwa kata sebelumnya adalah topic atau subjek.
Hal yang mau dibicarakan diikuti oleh は, untuk menunjukkan topik si pembicara, selanjutnya
bermacam-macam deskripsi.

a) わたしは アメリア . ヴィナ —です
Dibaca : Watashiwa Amelia Vina desu
Artinya : Saya adalah Vina Amelia
Catatan : Partikel は dibaca わ

2. です
K. Benda yang diikuti oleh です menjadi Predikat.
です berarti penilaian atu kesimpulan
です dipakai untuk memperlihatkan perasaan hormat kepada lawan bicara

b) わたしは いしゃです
Dibaca : Watashiwa isha desu
Artinya : Saya adalah Dokter

B. K. Benda は K. Benda じゃありません
じゃありません adalah bentuk negatif untuk です. Bentuk ini dipakai dalam percakapan
sehari-hari. では じゃありません dipakai pada pidato atau dalam kalimat-kalimat yang ditulis.
c) でサン トス さんは がくせい じゃありません
Dibaca : Santoso san wa gakusei ja arimaseng
Artinya : Sdr. Santoso bukan mahasisiwa
Catatan : は dalam では dibaca わ

C. Kalimat か
1. Partikel か dipakai untuk menyatakan perasaan ketidakpstian dan perasaan ingin tahu dll. か
dipakai pada akhir kalimat, membuat kalimat tanya. Kalimat tanya biasanya ditekankan pada
akhir kalimat dengan meninggikan intonasi.

2. Kalimat tanya, menanyakan “ya” atau “tidak”
Kalimat tanya ini dibuat dengan menambah Partikel か pada aklhir kalimatt. Kalimat tanya ini
susunannya tidak berubah. Menanyakan apakah benar atau tidak isi kalimat, dan apabila benar
dipakai はい, kalau tidak dipakai いいえ.
d) ヴィナ— さんは サウジアラビア です か
…はい. サウジアラビアです
Dibaca : Vina san wa Sauji Arabia desu ka
Hai. Sauji Arabia desu
Artinya : Apakah Sdr. Vina orang Saudi Arabia?
… Ya, dia orang Saudi Arabia
e) ヴィナ— さんは せんせい です か
いいえ. せんせい じゃありません
Dibaca : Vina san wa sensei desu ka
iie. Sensei ja arimasen
Artinya : Apakah Sdr. Vina guru?
bukan, dia bukan guru

3. Kalimat tanya dengan K. Tanya
Isi yang ingin ditanyakan ditukar dengan K. Tanya. Susunan kalimatnya tidak berubah.
f) あの かたは どなた です か
… (あの かたは) ヴィナ— さん です
Dibaca : ano kata wa donate desu ka
ano kata wa Vina san desu ka.
Artinya : Siapakah orang itu?
… Dia Sdr. Vina

4. K. Benda も
Kata も ditambahkan pada topic pengganti は apabila predikatnya sama dengan predikat
sebelumnya.
g) ヴィナ— さんは いしゃ です
ミラ — さんは も いしゃ です
Dibaca : Vina san wa isha desu
Mira san wa mo isha desu
Artinya : Sdr. Vina seorang dokter
Sdr. Mira juga seorang dokter


わたし : watashi : saya
わたしたち : watashitachi : kami, kita
あなた : anata : anda, saudara, tuan
あのひと (あのかた) : anohito (anokata) : orang itu, dia
みなさん : minasan : anda sekalian, saudara sekalian, ibu-ibu, bapak-bapak *dibacanya minasang*
さん : san : sdr, tuan, nyonya, nona
ちゃん : chan : akhiran yang dipakai u/ anak laki-laki maupaun perempuan sbg pengganti ~ さん (dibaca sang) diletakkan di depan nama anaknya
くん : kun *dibacanya kung* : akhiran yang dipakai untuk anak laki-laki, diletakkan di depan nama anaknya)
じん : jin : akhiran yang dipakai untuk menyatakan warga negara, misalnya アメリカじん *dibacanya Amerika Jin*
せんせい : sensei : guru, dosen (tidak dipakai untuk pekerjaan sendiri)
きょし : kyoshi : guru, dosen (dipakai untuk kalangan sendiri)
がくせい : gakusei : mahasiswa
かいしゃいん : kaishain *dibaca kaishaing* : pegawai perusahaan, karyawan, karyawati
しゃいん : shain *dibaca saing* : pegawai perusahaan (dipakai mengikuti nama perusahaan misalnya IMC のしゃいん
ぎんこういん : ginkooin *dibaca ginkooing*
いしゃ : isha : dokter
けんきゅ うしゃ : kenkyuusha : peneliti
びゅういん : byooin *dibaca byooing* : rumah sakit
でんき : denki : listrik, lampu
だれ (どなた) : dare (donata) : siapa (どなた bentuk sopan dari だれ)
さい : sai : umur, tahun
なんさい (おいくつ) : nansai (oikutsu) : umur berapa (おいくつ bentuk sopan dari なんさい)
いいえ : iie : tidak, bukan
しつれいですが : shitsureidesuga : permisi, (digunakan ketika bertanya tentang hal yang ribadi seperti nama, alamat)
おなまえは : onamewa : siapa nama Anda?
はじめまして : hajimemashite : apa kabar? (ucapan salam pada waktu pertama kali berkenalan)
どう ぞ よろしく (おねがいします) : doozo yoroshiku (onegaishimasu) : senang bertemu dengan anda (ucapan salam diakhir perkenalan)
こちらは ~ さんです : kochirawa ~ san desu : ini adalah tuan, nyonya, nona (digunakan pada waktu memperkenalkan seseorang kepada orang lain)
から きました : karakimashita : datang dar (menunjukkan tempat asal)
この : kono : ini (pemakaiannya harus diikuti bendanya)
その : sono : itu (pemakaiannya harus diikuti bendanya)
あの : ano : itu (pemakainnya harus diikkuti bendanya)
これ : kore(dekat si pembicara)
それ : sore (dekat lawan bicara)
あれ : are (jauh dari si pembicara dan lawan bicara)
ほん : hon *dibaca hong* : buku
じしょ : jisho : kamus
ざつし : zasshi : majalah
しんぶん : shinbun : koran
ノ–ト : noto : buku catatan, notes
てちょう : techoo : buku catatan
めいし : meishi : kartu nama
カ –ド : ka – do : kartu
テ レホ ン カ –ド : terehonka – do : kartu telepon
えんぴつ : enpitsu : pensil
ボ – ルペン : bo – rupen : ball point
かぎ : kagi : kunci
とけい : tokei : jam, arloji
かさ : kasa : payung
かばん : kaban *di baca kabang* : tas
テ – プレコ – ダ – : te – pureko – do : tape recorder
テレビ : terebi : televisi
ラ ジ オ : rajio : radio
カメ ラ : kamera : kamera
コンピュ – タ – : konpyu – ta – : komputer
じどうしゃ : jidoosha : mobil
つくえ : tsukue : meja tulis
いす : isu : kursi
チョコレ –ト : chokore – to : coklat
コ – ヒ – : ko – hi – : kopi

Oboete imasu ka : ingatkah anda hal itu?
Wasuremashita : saya telah lupa hal itu?
Gomen nasai : ma'afkan saya. (ucapan ini dipakai untuk mengerjakan sesuatu yang mungkin mengganggu orang lain).
Ohairi nasai: masuk !
Massugu oide nasai : teruslah ke depan
Migi e omagari nasai : belok ke kanan
Hidari e oide nasai : pergilah ke kiri
Dotchi ga ii desu ka : yang mana lebih baik?
Kotchi no hoo ga ii desu : ini lebih baik
Dotchi ga suki desu ka : yang mana anda lebih suka
Kore wa sukimasu : saya suka ini
Sore wa sukimasen : saya tak suka itu
Dotchi demo kamaimasen : salah satu memadai. Saya tak keberatan yang mana
Chotto kite kudasai : datanglah ke sini sebentar
Isoide kudasai : Bergegaslah !
Motte kite kudasai : bawalah ke sini
Mottette kudasai : silahkan bawa ke sana !
Oitette kudasai: tinggalkan itu di sini !
Kimono o misete kudasai : perlihatkanlah baju kimono pada saya!
Kore wa ikura desu ka : berapa harganya ini?
Hassen en desu : delapan ribu yen
Takasugimasu : Itu terlalu mahal
Motto yasui no wa arimasen ka : apa tak ada pada anda yang lebih murah?
Arimasen : tidak ada
Kore o itadakimasu : saya akan ambil (beli) ini
Kono densha wa Shinjuku e ikimasu : Keretaapi listrik ini pergi (menuju) Shinjuku
Kore wa dokoyuki desu ka : ini pergi ke mana?
Kobe-yuki desu : Itu menuju Kobe
Doko de norikae desu ka : di mana kita pindah kereta?
Orimasu ! : saya turun dari keretaapi !
Anata wa niisan ga arimasu ka : apakah anda punya abang?
Neesan ga futari imasu : saya punya dua kakak perempuan
Otooto to imooto ga hitorizutsu arimasu : saya punya seorang adik lelaki dan seorang perempuan
Otoosan wa ikaga desu ka : apa kabar ayah anda?
Minasan wa ikaga desu ka : bagaimana kabar semuanya?
Minasan genki desu : semuanya ada baik-baik saja
Aratte kudasai : cucilah itu
Koko o katazukete kudasai : harap neciskan di sini
Ki o tsukete kudasai : hati-hatilah. awaslah !
Arigatoo gozaimashita : terima kasih atas bantuan saudara
Takasugimasu : itu terlalu mahal
Motto yasui no wa arimasen ka : apa tak ada yang lebih murah?
Arimasen : tidak ada
Kore o itadakimasu : saya akan ambil (beli) ini
Kono densha wa Shinjuku e ikimasu : keretaapi listrik ini pergi (menuju) Shinjuku
Kore wa dokoyuki desu ka : ini pergi ke mana?
Kobe-yuki desu : itu menuju Kobe
Doko de norikae desu ka : di mana kita pindah kereta api !
Orimasu ! : saya turun dari keretaapi !
Otaku wa dochira desu ka : di mana rumah anda?
Eki kara tooi desu ka : jauhkah itu dari setasiun?
Amari tooku wa arimasen : itu tidak terlalu jauh
Keisatsusho no chikaku desu : itu dekat kantor polisi
Kooban de kiite kudasai : tanyakanlah di gardu polis
Atami made dono gurai arimasu ka: berapa jauhnya itu ke Atami?
Aruite juugofun gurai desu : me-makan waktu kira-kira 15 menit jalan kaki
Basu de shigofun desu : dengan bis makan waktu 4 atau 5 menit
Kono michi wa Ginza ikimasu ka : apakah jalan ini menuju Ginza?
Haii, soo desu : ya, betul
Chizu o kaite kudasai : tolong gambarkan sebuah petanya
Kita wa dochira desu ka : ke arah manakah utara?
Kisha ga arimasu ka : adakah keretaapi?
Haii, arimasu : ya, ada
Eki wa doko desu ka : di manakah setasiun?
Itsu demasu ka : kapan itu berangkat?
Nanji ni tsukimasu ka : pukul berapa itu sampai di sana?
Rokuji desu : pukul enam
Yamada san wa otaku desu ka : adakah Tuan Yamada di rumah?
Resu desu : dia sedang ke luar
Doozo oagari kudasai : silahkan masuk (oagari adalah rumah jepang)
Doozo ohairi nasai : silahkan masuk (ohairi adalah rumah bergaya Eropa)
Doozo kochira e : ke sini jalannya
Doozo okake kudasai : silahkan duduk
Yoku irasshaimashita : saya gembira anda bisa datang
Ojama itashimashita : ma'af saya telah mengambil begitu banyak waktu anda
Mata oide kudasai : silahkan datang kembali (lagi)
Mata mairimasu : saya akan datang lagi
Okusan ni yoroshiku : sampaikan salamku pada isteri anda

UCAPAN SELAMAT

Ohayoo gozaimasu : selamat pagi
Kon-nichiwa : selamat sore
Konbanwa : selamat malam
Oyasumi nasai : selamat tidur
Sayoonara : selamat tinggal
Dewa mata nochi hodo : samapai jumpa lagi
Kochirawa Yamada san desu : ini tuan Yamada
Kochira wa Suzuki san desu : ini nyonya Suzuki
Kochira wa Ruriko san desu : ini nona Ruriko
Hajimemashite : sangat senang jumpa anda
O genki desu ka : apa kabar?
E o kage sama de : baik, terima kasih
Anata wa : dan Anda?
Genki desu : baik
Shitsurei shimasu : ma’afkan saya

KATA TANYA

Nan desu ka : apakah?
Dare : siapa?
Dare desu ka : siapakah itu?
Doko : di mana?
Gakkoo wa doko desu ka : di manakah sekolah itu?
Hon wa doko desu ka : buku-buku di mana?
Itsu : kapankah?
Dorehodo desu ka : berapa banyaknya?
Dooshite : mengapa?

BEBERAPA KATA DASAR

Haii : ya
Iie : tidak
Tabun : silahkan
Arigatoo : terima kasih
Doomo arigatoo : terima kasih banyak
Arigatoo gozaimase : terima kasih
Doo itashimashite : terima kasih kembali
Dare : siapa?
Dare desu ka : siapa itu?
Dochira : yang mana?
Kore wa nanto iimasu ka : anda sebut apa ini?
Are wa nanto iimasu ka: anda namakan apa itu?
Kore wa doo yuu imi desu ka : apa maksudnya ini?
Are wa doo yuu imi desu ka : apa maksdunya itu?

BAHASA

Nihongo o hanshimasu ka : apakah anda bicara bahasa Jepang?
Nihongo hanasemasu ka : bisakah anda bicara bahasa Jepang?
Haii, sukoshi desu : ya, sedikit
Eigo o wakarimasu ka : mengertikah anda bahasa Inggris?
Iie, wakarimasen : tidak, saya tidak mengerti

BEBERAPA PERASAAN

Onaka ga suki mashita : saya lapar
Nodo ga kawaki mashita : saya haus
Tsukaremashita : saya lelah (capai)
Michi ni mayoimashita : saya tersesat di jalan
Go han o kudasai : berilah saya nasi
Taisetsu desu : itu penting
Kyuuyoo desu : hal itu mendesak
Isoide kudasai : bergegaslah !
Miruku o kudasai : berilah saya susu (untuk diminum)
Sore o kudasai : berikanlah itu kepada saya
Mizu o motte kite kudasai : bawakanlah saya air (ambilkanlah saya air)
Taisetsu desu : itu penting
Kyuuyoo desu : hal itu mendesak

DOANE

Shinkoku suru mono wa nani mo arimasen : saya tidak punya apa-apa yang perlu diumumkan
Tabako o yonhyappon motte imasu : saya punya 400 rokok
Zeikin o harawanakutewa ikemasen ka : haruskah saya bayar ini?
Ikura desu ka : berapa uang yang harus saya bayar?
Sore wa watashi ga tsukau mono desu : itu untuk saya pakai sendiri
Shinpin de wa arimasen : itu tidak baru
Kankoo ryokoo desu : saya mengembara untuk tamasya
Toochi no daigaku de manabu tame desu : saya di sini untuk belajar di universitas
Koko ni donokurai taizaishimasu ka : berapa lamanya kira-kira anda tinggal di sini?
Oyoso nikaigetsu taizashimasu : saya tinggal kira-kira dua bulan
Kore wa watasho no nimotsu desu : ini bagasi saya

MENANYAKAN HARGA

Ikura desu ka : berapa harganya?
Nanasen en desu : itu 7.000 yen
Kore wa ikura desu ka : berapa harganya ini?
Sore wa ikura desu ka : berapa harganya itu?

NB: untuk menanyakan “harga” dipakai ungkapan “ikura” ditambah dengan “desu” dan “ka” ; jadi “ikura desu ka?”. Dalam menjawabnya sama saja dengan bahasa lain yakni “kata bilangan” tambah nama mata uang yang bersangkutan seperti “yen”, “doru” (dollar), pondo (pound sterling) dan sebagainya. Untuk keperluan ini perlu dihafalkan kata bilangan. Sedangkan kata “yen” sebagai nama mata uang Jepang disebut “en”.

Kata bilangan tersebut antara lain:

1,000 : sen atau issen
2,000 : nisen
3,000 : sanzen
4,000 : yonsen
5,000 : gosen
6,000 : rokusen
7,000 : nanasen
8,000 : hassen
9,000 : kyuusen
10,000 : ichiman

1.000 yen : issen en
2.000 yen : nisen en
3.000 yen : sanzen en
4.000 yen : yonsen en
5.000 yen : gosen en
6.000 yen : rokusen en
7.000 yen : nanasen en
8.000 yen : hassen en
9.000 yen : kyuusen en
10.000 yen : ichiman en

Kono kaban wa ikura desu ka : berapa harga tas ini ?
Kono kaban wa gosen en desu : tas ini 5.000 yen
Are wa ikura desu ka : berapa harganya yang sebelah sana itu?
Dore desu ka : yang mana?
Ano kasa desu : payung itu
Ano kuroi kasa desu ka : payung hitam itukah?
Soo desu : ya
Are wa sanzen en desu : itu 3.000 yen
Are o kudasai : berikanlah itu padaku (akan saya beli)
Kore wa yasui desu : ini harganya murah
Are wa takai desu : itu harganya mahal

MEMBICARAKAN TAS

Kore wan an desu ka : apakah ini?
Iie, so dewa arimasen nee : tidak, bukan begitu
Mada atarshii desu nee : masih baru
Ikura desu ka : berapa harganya?
Ichiman en : sepuluh ribu yen
Kore wa gyuu-kawa desu : ini kulit sapi

BICARA SOAL PAKAIAN

Anata wa kimono ga arimasu ka: apakah anda punya kimono?
Obi mo arimasu : saya juga punya obi (obi adalah ikat pinggang ala Jepang)
Onna no kimono wa taihen direi desu : baju kimono wanita sangat bagus
Haii, gozaimasu : ya, ada
Watashi wa Indonesia fuku ga arimasu : saya punya pakaian Indonesia
Beruto ga arimasu ka : apakah anda punya ikat pinggang?

MEMESAN MAKANAN DAN MINUMAN

Koohii o kudasai : berilah saya kopi
Ocha o kudasai : berilah saya teh
Miruku o kudasai : berilah saya susu
Juusu o kudasai : berilah saya air buah
Aisukuriimu o kudasai : berilah saya es krim
Orenji juusu o kudasai : berilah saya air jeruk
Tomato juusu o kudasai : berilah saya air tomat
Keeki o kudasai : berilah saya kue
Kokakoora o kudasai : berilah saya coca-cola
Go han o kudasai : berilah saya nasi
Niku o kudasai : berilah saya daging
Tempura o kudasai : berilah saya tempura
Sandoitchi o kudasai : berilah saya sandwitch

PERKENALAN

Suzuki san, Yamada fujin ni go shookai shimasu : Tuan Suzuki, mari saya perkenalkan kepada anda Nyonya Yamada
Yamada san, kochira Suzuki san desu : Nyonya Yamada, ini Tuan Suzuki
Suzuki san wa ookina kaisha no semmu desu : Tuan Suzuki adalah managing director dari sebuah perusahaan besar
Jikoshookai sasete itadaimasu. Tada Shooji to mooshimasu : perkenankanlah saya memperkenalkan diri saya. Nama saya Tada Shooji
Hajimemashite : selamat berkenalan
Oai dekite ureshiii desu : saya senang berjumpa anda
Oai dekite ureshikatta desu : menyenangkan jumpa anda
Itsuka mata oaishitai desu ne : saya berharap berjumpa anda lagi kapan-kapan
Koko ni moo dono kurai irasshaimasu ka : sudah berapa lama anda berada di sini?
Moo isshuu-kan ni narimasu : kami sudah berada di sini satu minggu
Koko ni wa hajimete irasshata no desu ka : apakah ini kunjungan anda yang pertama?
Iie, sakunen kimashita : tidak, kami telah datang ke sini tahun lalu
Koko ga o-kiniirimashita ka : apakah anda menikmati tinggal di sini?
Haii, Nara wa hijoo ni suki desu : ya, saya sangat menyukai Nara
O hitori desu ka : apakah anda sendirian?
Kanai to issho desu : saya bersama isteri saya
Kazoku to issho desu : saya bersama keluarga saya
Ryooshin to issho desu : saya bersama orang tua saya
Tomodachi to issho desu : saya bersama-sama teman-teman
Doko no kuni kara korare mashita ka : anda berasal dari mana?

1 comment: